Dewan Pers Minta Media Massa Menjaga Netralitas Jelang Pemilu 2024
Ninik Rahayu Ketua Dewan Pers meminta agar media bekerja secara profesional, menjaga netralitas, dan memberikan informasi yang dibutuhkan oleh masyarakat jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
Eri Kunjungi Petugas Satpol PP yang Dikeroyok Buruh Demi Tolong Warga
Eri Cahyadi Wali Kota Surabaya meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) meniru kinerja dua petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) yang dikeroyok buruh demi menolong warga. Itu disampaikan Eri saat mengunjungi keduanya di rumah masing-masing setelah menjalani perawatan rumah sakit, Minggu (3/12/2023). “Kita ke Banyu Urip setelah itu ke Krembangan (kediaman dua anggota Satpol […]
Kaesang Targetkan Satu Kursi di DPR RI Maupun DPRD Provinsi
Pengusaha Sablon Laris Manis saat Masa Kampanye Pemilu
Mengantar KH. M. Roziqi Kepala Baznas Jatim ke Peristirahatan Terakhir
Pasar Leces Probolinggo Terbakar, 235 Lapak Ludes Dilalap si Jago Merah
Pasar Leces yang berlokasi di Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur (Jatim) terbakar pada Senin (4/12/2023) sekitar pukul 15.15 WIB.
Kemenag Mewajibkan Seluruh Petugas Haji Indonesia Melek Digital
PDPI: Perempuan Indonesia Berisiko Tinggi Kanker Paru Karena Sering Terpapar Asap Rokok
Tentara Israel Dilaporkan Menyerbu Kediaman Imam Al Aqsa
Dewan Pers Minta Media Massa Menjaga Netralitas Jelang Pemilu 2024
Ninik Rahayu Ketua Dewan Pers meminta agar media bekerja secara profesional, menjaga netralitas, dan memberikan informasi yang dibutuhkan oleh masyarakat jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
Komitmen Pembenahan Hukum Bisa Dongkrak Elektabilitas Capres-Cawapres 2024
Bawaslu Jatim Patroli Siber Awasi Kampanye Digital
Zulhas Minta Cawagub Jatim Pendamping Khofifah Kader PAN
Indonesia Calonkan Diri sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2025
Usai menuntaskan Piala Dunia U-17 2023, Indonesia mencalonkan diri sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2025.
Pajajaran Esports Bogor Juara Liga Esports Nasional 2023
Cedera Ankle, Dusan Stevanovic Bek Persebaya Absen Empat Pekan
Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir di Semua Laga Liga 3 Jatim
Harga Cabai Melonjak, Zulhas Instruksikan Semua Kepala Daerah Berikan Subsidi
Zulkifli Hasan Menteri Perdagangan (Mendag) RI bakal menginstruksikan semua kepala daerah untuk memberi dana subsidi jika harga cabai terus melonjak.