Sabtu, 10 Mei 2025
Potret Kelana Kota

Unjuk Kreativitas Pemkot Se-Indonesia di Karnaval Budaya Surabaya

Jumat, 9 Mei 2025
Bagikan

Karnaval Budaya seluruh kota se-Indonesia di Kota Surabaya, Jumat (9/5/2025) malam berlangsung meriah.

Ribuan peserta karnaval berhasil menghibur penonton di sepanjang trotoar Jalan Tunjungan hingga Jalan Gubernur Suryo sebelum ke titik finish Balai Pemuda Alun-Alun Kota Surabaya.

Kota Surabaya membawa budaya arak-arakan manten pegon memimpin barisan paling depan dilepas Ikhsan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Surabaya dari pertigaan Jalan Genteng Besar dan Jalan Tunjungan pukul 18.30 WIB.

Potret Terkini

Pembukaan Munas APEKSI 2025 di Surabaya

Forum Komdigi Munas Apeksi 2025 di Surabaya