Selasa, 13 Januari 2026

Pembatasan Moda Transportasi Selama PSBB

Laporan oleh Agustina Suminar
Bagikan

Selama PSBB, ada beberapa ketentuan yang mengatur moda transportasi. Seperti kapasitas maksimal di dalam mobil dan tidak berboncengan untuk sepeda motor.

Selain itu, akan ada check point di perbatasan Jatim dan tiga kota/kabupaten yang menerapkan PSBB di Jatim.

 

Bagikan
Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Kebakaran Rumah di Pengampon Surabaya

Banjir Menggenangi Sidosermo 4

Kecelakaan Bus Vs Truk Gandeng di Jembatan Suramadu

Surabaya
Selasa, 13 Januari 2026
24o
Kurs