
Perjalanan Patrick Kluivert bersama timnas Indonesia berakhir setelah 10 bulan usai PSSI mengakhiri kontraknya lebih cepat dari kesepakatan awal. Mantan penyerang asal Belanda ini telah gagal membawa timnas Garuda lolos ke putaran final Piala Dunia 2026.
Berikut perjalanan kontrak singkat pelatih Patrick Kluivert di timnas Indonesia!
#SuaraSurabaya #SuaraSurabayaMedia #InfografiSS #PerjalananPatrickKluivert
