Senin, 12 Januari 2026

11 Mobil Jenazah Disiapkan, 10 untuk Jenazah dan 1 Khusus Barang

Laporan oleh Bruriy Susanto
Bagikan
Sebanyak sebelas mobil jenazah dipersiapkan di Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut Juanda, Base Ops, Jumat (2/1/2015). Foto: Bruriy suarasurabaya.net

Sebanyak sebelas mobil jenazah dipersiapkan di Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut Juanda, Base Ops, Jumat (2/1/2015).

Sebelas mobil jenazah dipersiapkan untuk membawa 10 jenazah korban pesawat AirAsia QZ8501. Satu mobil jenazah disediakan untuk cadangan.

Jika pesawat CN 295 milik TNI Angkatan Udara yang landing di Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut Juanda, Base Ops, ternyata membawa barang yang kemungkinan merupakan milik penumpang.

Apabila tidak ada perubahan, maka diperkirakan pesawat CN 295 akan landing pukul 19.00 WIB.(riy/ipg)

Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Kebakaran Rumah di Pengampon Surabaya

Banjir Menggenangi Sidosermo 4

Kecelakaan Bus Vs Truk Gandeng di Jembatan Suramadu

Surabaya
Senin, 12 Januari 2026
28o
Kurs