Sabtu, 5 Juli 2025

Bus Mini yang Ditumpangi Puluhan Pegawai Pajak Terguling di Purwodadi

Laporan oleh Dwi Yuli Handayani
Bagikan
Bus mini yang ditumpangi puluhan pegawai pajak KPT Pratama terguling di Raya Purwodadi, Jumat (11/3/2016) pukul 05.30 WIB. Foto: Nindya via e100

Bus mini yang ditumpangi puluhan pegawai pajak KPT Pratama terguling di Raya Purwodadi, Jumat (11/3/2016) pukul 05.30 WIB.

Ipda Gede Sukana Kanit Patroli Satlantas Polres Pasuruan mengatakan, bus mini nopol L 7028 J ini terguling saat melaju dari arah Malang menuju Surabaya.

“Tiba-tiba pengendali stir sebelah kiri lepas dan kendaraan tidak bisa dikendalikan sehingga terguling ke kiri,” kata Ipda Gede pada Radio Suara Surabaya.

Sebanyak 15-20 penumpang yang ada di dalam bus mini ini sudah dioper ke kendaraan lain.

“Kendaraan akan dievakuasi menggunakan derek dan imbasnya terjadi kemacetan di lokasi,” ujar dia. (dwi)

Berita Terkait


Potret NetterSelengkapnya

Kecelakaan Mobil di Jembatan Suramadu, Kondisinya Ringsek

Kecelakaan Bus Tabrak Belakang Truk di KM 749 Tol Sidoarjo-Waru

Pajero Masuk Sungai Menur Pumpungan

Kecelakaan Truk Tabrak Gardu Tol di Gate Waru Utama

Surabaya
Sabtu, 5 Juli 2025
25o
Kurs