Senin, 12 Mei 2025

Kecelakaan, Seorang Pemuda Meninggal di Jalan Diponegoro Surabaya

Laporan oleh Ika Suryani Syarief
Bagikan
Ilustrasi. Grafis: suarasurabaya.net

Seorang pemuda terlibat kecelakaan di depan RS William Booth, Jalan Diponegoro, Surabaya, Rabu (19/9/2018) sekitar pukul 08.50 WIB.

April petugas Command Center mengatakan kepada Radio Suara Surabaya, informasi sementara ada korban yang terlibat kecelakaan ini meninggal dunia.

Korban bernama Akbar Rizhak Ilham Pratama, usia 21 tahun, warga Balongsari Madya, Surabaya.

Korban sudah dibawa ke RSUD dr Soetomo. Sementara data dan kronologi belum diketahui.(iss/ipg)

Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Kecelakaan Truk Tabrak Gardu Tol di Gate Waru Utama

Avanza Terbalik Usai Tabrak 2 Mobil Parkir

Mobil Terbakar Habis di KM 750 Tol Sidoarjo arah Waru

Kecelakaan Dua Truk di KM 751.400 Tol Sidoarjo arah Waru

Surabaya
Senin, 12 Mei 2025
26o
Kurs