Rabu, 7 Mei 2025 | 12:58 WIB
PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) bertepatan dengan tahun baru imlek, membuat sejumlah rangkaian acara di stasiun Bogor. Dua barongsai beratraksi menyapa penumpang baik di dalam kereta maupun di stasiun.
(Foto: Faiz suarasurabaya.net).