Jumat, 2 Januari 2026
Potret Kelana Kota

Hari Pertama Makan Siang Bergizi Gratis di Sidoarjo

Senin, 6 Januari 2025
Bagikan

Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan dan Gizi (SPPG) mendistribusikan sekitar 3 ribuan paket makan bergizi gratis untuk siswa-siswi mulai dari TK, SD, SMP, hingga SMA di Sidoarjo, baik negeri maupun swasta.

Pembagian makan bergizi gratis di Sidoarjo hari ini, didistribusikan di SDN Negeri Larangan 1 dengan total 399 porsi, SMPN 1 Candi 1047 porsi, TK Kartika 22 porsi, MA Al Muawanah 77 porsi, TK Darma Wanita 30 porsi, TK Madina 14 porsi, SMK Dian 37 porsi dan SMA Muhammadiyah 2 sebanyak 1146 porsi.

Potret Terkini

Rotasi dan Mutasi Jabatan Pemkot Surabaya di Awal 2026

Sehari Sebelum Tahun Baru 2026

Doa untuk Aceh-Sumatera di Islamic Center Surabaya

Libur Nataru di Ekowisata Mangrove Wonorejo