Rabu, 22 Januari 2025 | 10:23 WIB
Dianggap tidak cakap dalam menetapkan kebijakan serta meremehkan MPR, pimpinan MPR RI meminta Presiden @jokowi memecat Menkeu, Sri Mulyani. Hal tersebut ditanggapi langsung oleh Sri Mulyani melalui akun instagramnya @smindrawati.
Selain itu, Sri Mulyani juga menjelaskan bahwa alokasi seluruh anggaran Kementerian/Lembaga memang dilakukan refocusing 4 kali, tujuannya untuk membantu penanganan COVID-19.