Sabtu, 24 Januari 2026

Ada Unjuk Rasa, Hindari Jalan Mayjend Sungkono Gresik

Laporan oleh Tim Redaksi
Bagikan

Info awal unjuk rasa oleh sekitar 300 karyawan New Era di depan New Era Jalan Mayjend Sungkono Gresik. Untuk itu, Iptu Darwoyo Kanit Turjawali Satlantas Polres Gresik mengimbau agar sementara menghindari Jalan Mayjend Sungkono. Kendaraan yang dari simpang Nippont Paint bisa lurus ke Jalan Veteran, sedangkan dari arah simpang tiga Sumber bisa belok kiri lewat Gresik Kota. Foto Ilustrasi: kabar6 (odp-hm)

Bagikan
Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Kebakaran Rumah di Pengampon Surabaya

Banjir Menggenangi Sidosermo 4

Kecelakaan Bus Vs Truk Gandeng di Jembatan Suramadu

Surabaya
Sabtu, 24 Januari 2026
28o
Kurs