Sabtu, 22 November 2025

Eksekusi Bangunan di Wonokromo Besok, Lalu Lintas Dialihkan ke Jalan Stasiun Wonokromo

Laporan oleh Tim Redaksi
Bagikan

Ada kegiatan eksekusi bangunan di Jalan Wonokromo Surabaya, utara Layang Mayangkara/sisi kiri masuk dalam Kota Surabaya besok, Senin (18/10/2021). AKP Tirto Kanit Dikyasa Lantas Polrestabes Surabaya mengatakan, eksekusi tersebut rencananya dimulai pk. 06.00 WIB dan lokasinya mulai JPO sampai sebelum Jembatan Joyoboyo.

Rekayasa lalu lintasnya situasional. Kemungkinan lajur paling kanan masih bisa dilewati. Tapi jika tidak, kendaraan dari A. Yani diarahkan ke Jalan Stasiun Wonokromo/samping DTC. (odp-hm)

Bagikan
Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Perpaduan Macet dan Banjir di Kawasan Banyuurip-Simo

Banjir Menggenangi Sidosermo 4

Kecelakaan Bus Vs Truk Gandeng di Jembatan Suramadu

Perpaduan Hujan dan Macet di Jalan Ahmad Yani

Surabaya
Sabtu, 22 November 2025
33o
Kurs