Dishub Sanksi Sopir Bus Trans Jatim dengan Skorsing Selama Satu Minggu
Rabu, 21 Januari 2026 | 16:48 WIB
Tol Porong arah Sidoarjo MACET, ada evakuasi kecelakaan empat kendaraan di KM 760. Agus dari Senkom Jasa Marga melaporkan, yang terlibat kecelakaan adalah Mitsubishi Kuda hitam-silver L 1746 ZO, pick up hitam N 8351 TM, Peugeot hitam S 34 S, dan bus Restu Panda N 7091 UG.
Tiga kendaraan sudah jalan ke Pos Jatim 02 Waru, sedangkan Peugeot masih di lokasi karena mengalami rusak parah dan menunggu derek. (odp-hm)










