Dishub Sanksi Sopir Bus Trans Jatim dengan Skorsing Selama Satu Minggu
Rabu, 21 Januari 2026 | 16:48 WIB
Update kecelakaan di Pilang Wonoayu, satu korban meninggal dunia di lokasi. AKP Sugeng Sulistyono Kanit Laka Polrestas Sidoarjo menjelaskan kronologinya, sepeda motor W 3254 ZV boncengan, melintas dari barat ke timur dan berusaha mendahului truk gandeng AG 8659 P di depannya. Sepeda motor dan truk lalu ‘serempetan’ yang membuat sepeda motor oleng dan terjatuh ke kanan sehingga korban tertabrak ban belakang truk.
Identitas korban meninggal: Yayang Ross Nirwana (19), warga Tulangan Sidoarjo. (odp-hm)
=======
Info Sebelumnya:
09.19: Info awal #kecelakaan di Pilang Wonoayu Sidoarjo melibatkan sepeda motor dan truk. Arie pendengar SS melaporkan, ada korban dari pengendara sepeda motor dan sudah dibawa ke ambulance. Lalu lintas PADAT. (odp-hm)










