Jumat, 11 Juli 2025

Truk Mogok di Tengah Jalan, Jalur Macet

Laporan oleh Tim Redaksi
Bagikan

1. Truk mogok di menjelang naik Layang Pasar Kembang arah Diponegoro, posisinya di lajur tengah. Lalu lintas mulai MACET;
2. Waspada melintas di Panglima Sudirman arah Darmo, ada korban kecelakaan tergeletak di jalan samping Hokky. Info sudah diteruskan ke petugas. (odp-hm)

Bagikan
Berita Terkait


Potret NetterSelengkapnya

Kecelakaan Mobil di Jembatan Suramadu, Kondisinya Ringsek

Kecelakaan Bus Tabrak Belakang Truk di KM 749 Tol Sidoarjo-Waru

Pajero Masuk Sungai Menur Pumpungan

Kecelakaan Truk Tabrak Gardu Tol di Gate Waru Utama

Surabaya
Jumat, 11 Juli 2025
23o
Kurs